Transformasi Digital Tata Kelola Pemerintahan di Kelurahan Sukaluyu Kota Bandung

Muhammad Firman Nugraha, Maulina Fauziana, Jihan Nur Fauziyyah, Muhammad Raffan Aziz, Endah Mustika Ramdani

Abstract


Kelahiran dan perkembangan pesat dari perangkat komputer dan internet menghadirkan kesadaran pada umat manusia bahwa proses administrasi dapat dilakukan tanpa kertas dan tanpa melalui kehadiran secara fisik, yang secara signifikan memotong proses birokrasi untuk mempermudah masyarakat dalam melakukan permohonan layanan administrasi publik. Atas semangat tersebut, dan juga setelah sebelumnya didahului oleh sektor swasta yang bersaing untuk mendapatkan perhatian pasar, sektor publik ikut menerapkan digitalisasi dalam proses birokrasi dan juga administrasi yang melingkupinya. Hal ini ikut terjadi pada tata kelola pemerintahan di Kelurahan Sukaluyu Kota Bandung yang perlahan mengalami fenomena transformasi digital yang menjadi fokus penelitian kami. Metode Penelitian dilakukan secara kualitatif dengan wawancara ekstensif pada Kasi Pemerintahan, Staff Keuangan, dan Staff TI.  Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam beberapa aspek seperti program pengembangan skill dan juga adopsi aplikasi digital, Kelurahan Sukaluyu telah melakukan dengan sangat baik, namun perlu ditingkatkan lagi aspek pembiayaan, stabilitas politik dan interoperabilitas yang tentu saja tidak hanya menjadi tanggung jawab Kelurahan namun juga Pemkot Bandung.


Keywords


transformasi digital; sektor publik; tata kelola pemerintahan; Kelurahan Sukaluyu

Full Text:

PDF

References


Jonathan, G. M. (2020). Digital transformation in the public sector: Identifying critical success factors. Lecture Notes in Business Information Processing, 381 LNBIP, 223–235. https://doi.org/10.1007/978-3-030-44322-1_17

Maulana, R.R., Priatna, R. (2021). Perancangan Sistem Pelayanan Administrasi Kependudukan dalam Menunjang Digitalisasi Desa. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 8 (6), 419 – 423. http://doi.org/10.30865/jurikom.v8i6.3753

Moser-Plautz, B., & Schmidthuber, L. (2023). Digital government transformation as an organizational response to the COVID-19 pandemic. Government Information Quarterly, 40(3). https://doi.org/10.1016/j.giq.2023.101815

Mulyadi, D., Maulana, R. (2022).Policy Evaluation of Village Head Election in Bandung Regency. Proceedings of the Third International Conference Administration Science (ICAS 2021). DOI 10.4108/eai.15-9-2021.2315255.

Mulyadi, D., Maulana, R. R. (2021). Government Collaboration Model for Disaster Management Policy in West Bandung Regency. Proceedings of the 2nd International Conference on Administration Science 2020 (ICAS 2020), 100 – 103. http://doi.org/10.2991/assehr.k.210629.019

Novianto, N. (2023). Systematic Literature Review: Models of digital transformation in the public sector. Policy & Governance Review, 7(2), 170–194. https://doi.org/10.30589/pgr

Pengelolaan Arsip Pada Kelurahan Sukaluyu Kecamatan Cibeunying Kaler Berbasis Website, S., Miftahuddin, Y., Premitasari, M., Al Hakim, G., Afriazi, A. M., Razi Saefunazar, M., Nurul Hadi, N. H., & Fawwaz, A. (2023). Website-Based Archive Management System In Sukaluyu Village, Cibeunying Kaler District. Pengabmas Nusantara), 5(2), 140–149. https://doi.org/10.57214/pengabmas.v5i2.309

Pradesa, H.A., Agustina, I., Taufik, N.I., Mulyadi, D. (2021). Stakeholder Theory Perspective in the risk identification process in village government. Jurnal Ilmu Manajemen Advantage, 5(1), 17–27. https://doi.org/10.30741/adv.v5i1.665.

Pradesa, H. A., Zulvia, P., & Syawali, A. Z. S. (2022). Policy Advocacy for Strengthening Village Governance in Developing Tourism Destination in Wangunharja Village. Empowerment Society, 5(1), 33–40. https://doi.org/10.30741/eps.v5i1.840

Purbo, O. W. (2011). Sejarah Internet Indonesia:e-government.

Ramdani, E.M. (2019). Analisis Keberlanjutan Inovasi Lokal: Studi Kasus Inovasi e-Health Cimalaka Sehat. Jurnal Wacana Kinerja: Kajian Praktis-Akademis Kinerja dan Administrasi Pelayanan Publik, 22 (2), 163-182. http://dx.doi.org/10.31845/jwk.v22i2.159.

Stewart-Weeks, M., & Cooper, S. (2019). Are we there yet? : the digital transformation of government and the public sector in Australia (S. Gallagher, Ed.; 1st ed., Vol. 1). Longueville Media.

Syawali, A.Z.S., Harahap, A.S., Pradesa, H.A., Andikaputra, F.A.T. (2023).Analisis Penggunaan Aplikasi BJB DIGI Mobile Banking dengan Menggunakan Pendekatan Technology Acceptance Model (TAM). Klik: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer, 4 (1), 624 – 633. https://doi.org/10.30865/klik.v4i1.1205

Taufik, N.I., Wijayanti, R. (2021). Penerapan E-Office di Lingkungan Politeknik STIA LAN Bandung. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 8 (6), 424-428. http://dx.doi.org/10.30865/jurikom.v8i6.3754

Taufik, N., Pradesa, H., & Agustina, I. (2022). Persepsi Risiko Pada Pemerintahan Desa: Sebuah Tinjauan Dari Perspektif Perangkat Desa Di Kabupaten Bandung. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 16(1), 120-135. https://doi.org/10.32815/jibeka.v16i1.353

Wade, M., & Shan, J. (2020). Covid-19 has accelerated digital transformation, but may have made it harder not easier. MIS Quarterly Executive, 19(3), 213–220. https://doi.org/10.17705/2msqe.00034


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)