Inovasi Pelayanan Publik E-Samsat Dalam Upaya Peningkatan Pendapatan Daerah di Provinsi Jawa Barat

Nabila Hasna Soraya

Abstract


Pergeseran paradigma tentang pemerintah menjadi pelayan publik membuat pemerintah harus bisa membentuk suatu bangunan yang mampu mempererat hubungan dengan masyarakat. Pelayanan publik yang diberikan pemerintah juga harus berorientasi pada rakyat, responsif dan sekaligus sebagai jembatan untuk bisa membantu mewujudkan tujuan pemerintah. Beriringan dengan kemajuan teknologi yang membantu kemajuan diberbagai bidang yang dimanfaatkan pemerintah sebagai suatu inovasi untuk bisa menciptakan pelayanan publik yang lebih mudah, efektif dan efisien. Interkasi secara digital membuat Badan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat di tahun 2016 memutuskan untuk mewujudkan sebuah aplikasi berbasis pelayanan publik dalam rangka meningkatkan pendapatan daerah dengan pemberian yang diberikan kepada masyarakat melalui E-Samsat. E-Samsat menjadi terobosan baru di lingkungan pemerintah Provinsi Jawa Barat sebagai implementasi pembangunan teknologi yang diharapkan mampu mempermudah segala bentuk aktivitas pelayanan publik salah pembayaran pajak kendaraan bermotor melalui E-Samsat. Aplikasi E-Samsat ini juga merupakan inovasi yang diciptakan antara Samsat Provinsi Jawa Barat dengan Bank Jawa Barat (BJB).  

Kata Kunci: Inovasi; E-Samsat; Peningkatan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat

 


Keywords


Kata Kunci: Inovasi; E-Samsat; Peningkatan Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat

Full Text:

PDF

References


Akfa, N. 2019. Pendapatan Daerah Jabar Diperkirakan Naik Jadi Rp 41 T di 2020. https://news.detik.com/berita/d-4765258/pendapatan-daerah-jabar-diperkirakan-naik-jadi-rp-41-t-di-2020

Bank Indonesia. 2019. Kajian Ekonomi Dan Keuangan Regional Provinsi Jawa Barat Februari 2019.https://www.bi.go.id/id/publikasi/kajian-ekonomi-regional/jabar/Pages/Kajian-Ekonomi-dan-Keuangan-Regional-Provinsi-Jawa-Barat-Februari-2019.aspx

Bapennas. 2009. Instruksi Presiden No. 3 Tahun 2003 tentang Kebijakan dan Strategi Nasional Pengembangan e-Government. https://www.bappenas.go.id/id/data-dan-informasi-utama/produk-hukum-peraturan-perundangan/inpres/inpres-no3-tahun-2003-tentang-kebijakan-dan-strategi-nasional-pengembangan-e-governmet/

Bank BJB. 2020. Bjb E-Samsat. https://www.bankbjb.co.id/inovasi/ina/e-samsat

Erna, M. 2019. e-Samsat di Jabar Tingkatkan PAD Pajak Kendaraan hingga 50 Persen. https://news.detik.com/berita-jawa-barat/d-4555374/e-samsat-di-jabar-tingkatkan-pad-pajak-kendaraan-hingga-50-persen

Kementerian Keuangan Direktorat Jenderal Pembendaharaan. 2019. Kajian Fiskal Regional Tahunan Provinsi Jawa Barat 2019. http://djpb.kemenkeu.go.id/portal/images/file_artikel/file_pdf/kfr/2019/13_kfr2019_jabar.pdf

Radar Cirebon. 2020. Nilai Penerimaan E-Samsat Jawa Barat 2019 lewat E-Commerce Capai Rp 406Miliar. https://www.radarcirebon.com/2020/03/11/nilai-penerimaan-e-samsat-jawa-barat-2019-lewat-e-commerce-capai-rp-406-miliar/

Warta Ekonomi. 2019. Terus Gencarkan E-Samsat , PAD Jawa Barat Naik. https://www.radarcirebon.com/2020/03/11/nilai-penerimaan-e-samsat-jawa-barat-2019-lewat-e-commerce-capai-rp-406-miliar/

Wiwiet, H. 2016. Implementasi Kebijakan E-Samsat Di Jawa Barat, Jia STIALAN Bandung, Vol 13 (3), p 242-247


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)