Model-model Alternatif Penyediaan Layanan Publik yang Berkualitas

Fitri Melawati, Siti Widharetno Mursalim

Abstract


Fokus utama suatu negara adalah pemberian layanan yang berkualitas. Pemerintah dituntut untuk terus melakukan inovasi dalam upaya meningkatkan kualitas layanan publiknya. Berbagai hasil survey baik nasional maupun internasional masih memperlihatkan gambaran negatif terhadap layanan publik di Indonesia. Untuk mengatasi permasalahan dalam penyediaan pelayanan publik, berbagai upaya dilakukan dalam konteks reformasi administrasi public dan birokrasi. Bahkan negara-negara yang sudah maju sekalipun terus berinisiatif untuk mencari berbagai cara penataan, pengelolaan dan penyediaan pelayanan publik yang baik. Inisiatif-inisiatif tersebut melahirkan berbagai macam bentuk model penyediaan layanan publik. Untuk itu paper ini akan membahas dan menganalisis beberapa alternatif model penyediaan layanan publik yang banyak dikembangkan baik secara praktik maupun konsep di negara-negara maju.

Keywords


Model, Service, Quality

Full Text:

PDF

References


Janet V Denhardt & Robert B. Denhardt. 2003. The New Public Service (serving, not steerings). London : M. E Sharpe.

Muluk, Khairul. 2009. Peta Konsep Desentralisasi dan Pemerintahan Daerah. Surabaya: ITS Press.

Murti, Bhisma. 2006. Contracting Out Pelayanan Kesehatan : Sebuah Alternatif Solusi Keterbaasan Kapasitas Sektor Publik. Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan : Vol. 09, No. 3, Hal : 109 – 117.

Oluwu, Dele. 2002. “Introduction New Public Management : Ana African Reform Paradigm ?â€. Afrika Development, Vol. XXVII, No. 3 & 4, Available Online : http:// www.qub.ac.uk/cawp/research/meehan.pdf.

Osborne, David dan Ted Gaebler. 2003. Reinventing Government (Mewirausahakan Birokrasi): Sepuluh Prinsip untuk Mewujudkan Pemerintahan Wirausaha. Jakarta: PPM.

Pramusinto, Agus (ed). 2009. Reformasi Birokrasi, Kepemimpinan, dan Pelayanan Publik. Yogyakarta: GAVA MEDIA.

Prasojo, Eko. 2003. “Agenda Politik dan Pemerintahan di Indonesia : Desentralisasi Politik, Reformasi Birokrasi dan Good Governanceâ€. Bisnis & Birokrasi, Vol. XI, No. 1, Januari.

Ratminto dan Atik Winarsih, 2005. Manajemen Pelayanan.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Savas. 2000. Privatization And Public Private Partnership. New York : Seven Bright.

Yani, Ahmad. 2009. Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Daerah di Indonesia. Jakarta: Rajawali Pers.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)