Pengembangan Usaha Berbasis Teknologi Digital Bagi Pelaku Usaha Mikro Kecil menengah (UMKM)

Aryati Aryati, Agus Sholahuddin, Roos Widjajani

Abstract


Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan sektor usaha yang dikelola individu dengan fokus pada aktivitas ekonomi produktif. Dalam era teknologi yang terus berkembang, pelaku UMKM akan mendapatkan manfaat yang lebih besar jika menerapkan strategi pemasaran digital. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan implementasi kebijakan pemerintah daerah terkait pengembangan UMKM berbasis digital. Seiring dengan kemajuan teknologi, pemasaran yang dulunya dilakukan secara offline kini beralih ke metode pemasaran online menggunakan media digital. Pemanfaatan teknologi digital ini membuka peluang bagi UMKM untuk berkembang lebih cepat dan efektif. Diketahui pula bahwa  penggunaan aplikasi digital dalam pemasaran produk juga terbukti mempermudah pelaku usaha dalam menjangkau pasar yang lebih luas dan memberikan manfaat lebih besar. Dari hasil kajian ini, dapat disimpulkan bahwa pemerintah telah memainkan peran penting sebagai fasilitator, regulator, dan katalisator dalam mendukung pengembangan UMKM. Selain itu, masyarakat menunjukkan antusiasme tinggi dalam berpartisipasi aktif pada tahap perencanaan, pelaksanaan, serta pemanfaatan hasil, sehingga dapat mendorong kemajuan UMKM secara signifikan


Keywords


UMKM, Pengembangan UMKM, Digitalisasi.

Full Text:

PDF

References


Ainun Najib, dkk (2023). Peran Dinas Koperasi Dan Usaha Mikro Dalam Pemberdayaan Usaha Mikro. Jurnal Ilmu Administrasi & Sosial,Vol.12 No 1 April 2023, Hal: 139 - 152 P_ Issn: 2252-603x, E_Issn: 2354-7693 Http://Ejournal.Unmus.Ac.Id/Index.Php/Societas 139.

Arianto, B. (2020). Pengembangan Umkm Digital Di Masa Pandemi Covid-19.Atrabis: Jurnal Administrasi Bisnis Vol. 6 No. 2 Desember 2020.

Cahyadi, S. S., & Reni Wijayanti. (2023). Analysis of Entrepreneurial Orientation at Employees of PT. Pertamina Patra Niaga - Bandung Retail Sales Area. Jurnal Ilmu Administrasi: Media Pengembangan Ilmu Dan Praktek Administrasi, 20(2), 191–197. https://doi.org/10.31113/jia.v20i2.975

Cant, M.C & Wiid, J.A (2016). The Use Of Traditional Marketing Tools By Smes In An Emerging Economy: A South African Perspective. Problems And Perspectives In Management, Volume 14, Issue 1, 2016.

Mangifera. (2016). Efektifitas Katalog Sebagai Media Promosi Bagi Pengembangan Umkm Di Kabupaten Sragen . Jurnal Manajemen.

Hendro. (2011). Dasar-Dasar Kewirausahaan Panduan Bagi Mahasiswa Untuk Mengenai, Memahami, Dan Memasuki Dunia Bisnis. Jakarta: Erlangga.

Inda Lestari, M. A. (2019). Pengaruh Inovasi Dan Orientasi Kewirausahaan Terhadap Keunggulan Bersaing Umkm Kuliner. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis Vol.4 No.1.

Maulana, Y. (2017). UKM Harus Manfaatkan Perkembangan Digital. Http://Swa.Co.Id/Swa/Csr- Corner/Yuswohady-Ukm-Harus-Manfaatkan-Perkembangan-Digital

Mulyadi (2010) dalam ‘kewirausahaan dan manajemen usaha kecil, Alfabeta, Bandung, hlm 26- 27

Nugroho, Riant. (2004). Public Policy, Dinamika Kebijakan - Analisis Kebijakan – Manajemen Kebijakan. Jakarta: Pt. Alex Media Komputindo - Kelompok Gramedia

Peraturan Gubernur Jawa Timur Nomor 22 Tahun 2018 Tentang Peraturan Pelaksanaan Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 6 Tahun 2011 Tentang Pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah

Puji Hastuti, Dkk. Kewirausahaan Dan Umkm Yayasan Kita Menulis, 2020 Xvi; 226 Hlm; 16 X 23 Cm Isbn: 978-623-7645-41-2

Rahmah, A., Ravenska, N., Taufik, N. I., & Purba, C. O. (2024). Implementing the PIECES Method in Assessing Debtor Satisfaction with SLIK at the Financial Services Authority (OJK) Office. Innovation Business Management and Accounting Journal, 3(3), 293–301. https://doi.org/10.56070/ibmaj.2024.032

Rahman, A., Nugroho, A.B.. Tindaon, S.S., Wijayanti, R. (2020). Advokasi Model Pemanfaatan E-commerce Untuk Peningkatan Daya Saing UMKM. SeTIA MENGABDI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1 (2), 63 – 69.

Saudah, Dodot Sapto Adi, Maulid Agung Triono, Fajar Supanto. Optimalisasi Usaha Kecil Menengah melalui Pelatihan Digital Marketing dalam Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka Malang Vol.6(3) August 2021, 358-371 p-ISSN: 2721-138X e-ISSN: 2548-7159 h? p://jurnal.unmer.ac.id/index.php/jpkm

Tindaon, S.S., Asty, W.D. (2023). Marketing Mix Strategy to Increase the Product Sales at Flaleeka Creative Industry. Journal of Advanced Management Science Vol. 11, No. 3, pp. 91 – 98.

Tindaon, S.S. (2023).edukasi dan pelatihan dasar berinvestasi di pasar modal bagi pelaku usaha kecil menengah agro garut. Martabe: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Vol Pp. 3330 – 3338.

Wahyuni, A. P.S. (2015). Pengaruh Tingkat Pengalaman Berwirausaha, Produktivitas Dan Inovasi Terhadap Pengembangan Usaha Kulit Lumpia ( Studi Kasus Pada Umkm Kulit Lumpia Di Kelurahan Kranggan Kota Semarang).

Wijayanti, R., Adfani, M.D., Valentina, C., Siregar, I.N.L., Rahayu, K. (2023). Peningkatan Kapasitas Usaha Produk Olahan Bonggol Pisang melalui Pendampingan Inkubator Bisnis. Setia Mengabdi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 4 (2), 46 – 55.

Zed, M. (2008). Metode Penelitian Kepustakaan, Cetakan 1. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)