Analisa Kontinuitas Inovasi Kebijakan Pengelolaan Keuangan Daerah

Faidzan Nur Yasin

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menghambat ketidakberlanjutan inovasi aplikasi Sistem Informasi Monitoring Elektronik Keuangan (SiMOLEK) yang dikembangkan oleh Kementerian Dalam Negeri dalam konteks pengelolaan keuangan daerah, khususnya pada tahap evaluasi pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, dengan data diperoleh melalui observasi dan wawancara mendalam terhadap informan kunci yang memiliki kewenangan serta peran penting dalam pengoperasian SiMOLEK. Faktor-faktor penghambat yang dianalisis dalam penelitian ini didasarkan pada studi sebelumnya yang dilakukan oleh Deloitte dan KPMG, yaitu faktor politik, keterbatasan keuangan, kepemimpinan, teknologi, budaya, dan kurangnya keterampilan teknis. Berdasarkan hasil penelitian, faktor utama yang menyebabkan ketidakberlanjutan inovasi aplikasi SiMOLEK meliputi faktor politik, keterbatasan keuangan, kepemimpinan, serta teknologi. Penelitian ini memberikan gambaran yang lebih jelas mengenai tantangan-tantangan yang dihadapi dalam implementasi dan pengelolaan aplikasi SiMOLEK, yang diharapkan dapat menjadi masukan bagi upaya perbaikan sistem keuangan daerah di masa mendatang.


Keywords


inovasi, pengelolaan keuangan daerah, ketidakberlanjutan, hambatan

Full Text:

PDF

References


A.R.D. Silva, F.A.F. Ferreira, E.G. Carayannis and J.J.M. Ferreira, "Measuring SMEs’ propensity for open innovation using cognitive mapping and MCDA," IEEE Transactions on Engineering Management, pp. 1-12, 2019.

Adyawarman. (2021). The Challenges of Public Innovation : Insights From Risk Governance in Batang Regency. Jurnal Kebijakan Dan Administrasi Publik, 25(1), 1–24.

Agger, A., & Sørensen, E. (2018). Managing collaborative innovation in public bureaucracies. Planning Theory, 17(1), 53–73.

Alexandru (2021). The Impact of Leadership on Innovation in Organizations. 2nd International Conference on Research in Management

Bambang Pamungkas. Evaluasi Implementasi Anggaran Belanja Sebagai Sarana Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan. 1(1) 2013.

Chen, J., Walker, R. M., & Sawhney, M. (2020). Public service innovation: a typology. Public Management Review, 22(11), 1674–1695.

Creswell. (2014). Penelitian Kualitatif & Desain Riset (3rd ed.). Pustaka Pelajar

Deby, L., Putri, M., & Mutiarin, D. (2018). Efektifitas inovasi kebijakan publik; Pengaruhnya pada kualitas pelayanan publik di Indonesia. Prosiding Konferensi Nasional Ke- 8 Asosiasi Program Pascasarjana Perguruan Tinggi Muhammadiyah (APPPTMA, 1–16.

E. Cinar, P. Trott and C. Simms, “A systematic review of barriers to publics ector innovation process,” Public Management Review, vol. 21(2), pp264-290, 2019.

Godenhjelm, S., & Johanson, J. E. (2018). The effect of stakeholder inclusion on public sector project innovation. International Review of Administrative Sciences, 84(1), 42–62.

Handayani, W., Karunia, R. L., & Sutrisno, E. (2023). Penyusunan Tarif PNBP untuk Layanan Reuse dan Recycle Sumber Radioaktif Tertutup Limbah Radioaktif Tidak Terpakai di Unit Instalasi Pengolahan Limbah Nuklir BRIN. Jurnal Samudra Ekonomi Dan Bisnis, 15(1), 29-43. https://doi.org/10.33059/jseb.v15i1.7597

Hapzah, S. N., Rianto, B., & Tamrin, M. H. (2020). Tata kelola inovasi pelayanan publik: dimensi kelembagaan, aktor kebijakan dan masyarakat. Publisia (Jurnal Ilmu Administrasi Publik), 5(2), 153–164.

Harahap, A.S., Zulvia, P. (2023). Analisis Pengembangan Smart City berdasarkan Dimensi Teknologi, Sumber Daya Manusia, dan Insitutional di Kota Padang Panjang. Klik: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer, 4 (1), 618 – 624. https://doi.org/10.30865/klik.v4i1.1200

Harahap, A., Zulvia, P. (2021). Klasterisasi Desa dengan Menggunakan Algoritma K-Means pada Data Potensi Desa. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 8 (6), 237 – 246. http://doi.org/10.30865/jurikom.v8i6.3724

Hutagalung, S. S., & Hermawan, D. (2018). Evaluation of Local Government Innovation Program in Lampung Province. Jurnal Bina Praja, 10(2), 241–250.

Jan M, Shah S, Khan K (2014). The Impact of Culture on Innovation: The Moderating Role of Human Capital. International Journal of Accounting and Financial Reporting (2014) 1(1) 607

Li M, Porter A, Suominen A (2018). Insights into relationships between disruptive technology/innovation and emerging technology: A bibliometric perspective. Technological Forecasting and Social Change (2018) 129 285-296

Lukman, I. B. (2021). Rethinking Public Sector Innovation in Indonesia. Proceedings of the 2nd International Conference on Administration Science 2020 (ICAS 2020), 564(Icas 2020), 59–67.

Madeira, M.J., J. Carvalho, J.R. Miguel Moreira, F.AP. Duarte and F. de São Pedro Filho, “Barriers to innovation and the innovative performance of Portuguese Firms,” Journal of Business, vol. 9(1), pp. 2-22, 2017.

Mailinda dan Adrianto (2021). Mekanisme Pertanggungjawaban Anggaran dan Pendapatan Belanja Daerah (Studi Kasus D.I Yogyakarta). Mimbar Hukum 25(2) 231-243.

Mardiasmo. 2002. Akuntansi Sektor Publik, ANDI, Yogyakarta.

Nadeem M, Liu Z, Ali H, Younis A, Bilal M, Xu Y (2020) Innovation and Sustainable Development: Does Aid and Political Instability Impede Innovation?. SAGE Open (2020) 10(4)

Novira, A., Suherman, N.P. (2023). Penerapan Kebijakan Sistem Informasi Pemerintah Daerah pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Garut. Konferensi Nasional Ilmu Administrasi, 7 (1), pp. 170 – 175.

Puspitasari, A. S., & Novira, A. (2022). Evaluation of Deconcentration Funds in the Regional Development Planning Agency (Bappeda) Central Java Province. Assets : Jurnal Ilmiah Ilmu Akuntansi, Keuangan Dan Pajak, 6(2), 108–118. https://doi.org/10.30741/assets.v6i2.879

Queyroi, Y., Carassus, D., Maurel, C., Favoreu, C., & Marin, P. (2020). Local public innovation: an analysis of its perceived impacts on public performance. International Review of Administrative Sciences.

Rahmah, A., Ravenska, N., Taufik, N. I., & Purba, C. O. (2024). Implementing the PIECES Method in Assessing Debtor Satisfaction with SLIK at the Financial Services Authority (OJK) Office. Innovation Business Management and Accounting Journal, 3(3), 293–301. https://doi.org/10.56070/ibmaj.2024.032

Rosdiana, D., Karunia, R., & Sutrisno, E. (2024). Management of Operational Assistance Funds (BOS) in State Madrasah Tsanawiyah 15 Jakarta. EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 12(1), 773 -. https://doi.org/10.37676/ekombis.v12i1.5058

Saltanat Akhmadi dan Mariza Tsakalerou. IEEE Technolofy & Engineering Management Conference. 2020

Sutrisno, E., & Mabileti, A. (2023). Effective Village Fund Utilization Model In Alor Regency, East Nusa Tenggara. Ilomata International Journal of Social Science, 4(2), 278-302. https://doi.org/10.52728/ijss.v4i2.751

Taufik, N.I., Sulistianti, I., Pradesa, H.A. (2022). Penilaian risiko pada layanan pembayaran pensiun PT Asabri Bandung: Sebuah praktek terbaik untuk penguatan tata kelola perusahaan. Fair Value : Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan, 5 (2), 857-867.https://doi.org/10.32670/fairvalue.v5i2.1729

Taufik, N.I., Pradesa, H., & Agustina, I. (2022). Persepsi Risiko Pada Pemerintahan Desa: Sebuah Tinjauan Dari Perspektif Perangkat Desa Di Kabupaten Bandung. Jurnal Ilmiah Bisnis Dan Ekonomi Asia, 16(1), 120-135. https://doi.org/10.32815/jibeka.v16i1.353

Trivellato, B., Martini, M., & Cavenago, D. (2021). How Do Organizational Capabilities Sustain Continuous Innovation in a Public Setting? American Review of Public Administration, 51(1), 57–71.

Van Acker, W., & Bouckaert, G. (2018). What makes public sector innovations survive? An exploratory study of the influence of feedback, accountability and learning. International Review of Administrative Sciences, 84(2), 249–268.

Yanuar, R. M. (2019). Inovasi Pelayanan Publik (Studi Kasus: Public Safety Center (PSC) 119 Kabupaten Bantul Sebagai Layanan Kesehatan dan Kegawatdaruratan). Jurnal Ilmu Pemerintahan, 04(0274), 20.

Yin, R. (2006). Studi Kasus: Desain dan Metode. Grafindo Persada. https://www.rajagrafindo.co.id/produk/studi-kasus-desain-dan-metode/.

Yin X, Qi L, Ji J, Zhou J (2023) How does innovation spirit affect R&D investment and innovation performance?. The moderating role of business environment. Journal of Innovation and Knowledge (2023) 8(3)

Yulianto Kadji. Formulasi dan Imlementasi Kebijakan Publik.2015.

Yuliasti (2021). Urgensi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah terhadap Perencanaan Pembangunan Daerah. Jurnal Katalogis 5(4), 160-171.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)