Strategi Peningkatan Pendapatan Daerah Melalui Pelayanan Terpadu Satu Pintu di Kota Bandung

Amoret Fina Icasya

Abstract


Abstrak

 

Salah satu tugas pemerintah adalah memberikan pelayanan publik yang efektif dan efisien. Perizinan merupakan salah satu bentuk pelayanan publik yang masih harus diperbaiki. Keluhan masyarakat umum dan praktisi usaha adalah proses perizinan yang berbelit-belit, tidak transparan dan rawan pungutan liar. Salah satau upaya untuk memperbaiki hal tersebut adalah penerapan sistem Pelayanan Terpadu Satu Pintu.

 

Pelayanan Terpadu Satu Pintu merupakan proses pengurusan perizinan yang dilakukan dalam satu tempat. Hal ini  dapat meningkatkan laju investasi  sehingga dapat mendongkrak pendapatan daerah.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan upaya pelaksanaan, faktor pendukung dan penghambat dalam pelaksanaan Pelayanan Terpadu Satu Pintu. Metode yang digunakan dalam ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. 

Kata Kunci: pelayanan terpadu ; perizinan ; peningkatan pendapatan 

 

Strategies for Increasing Local Income Through One Stop Integrated Services in Bandung City 

Abstract

One of the government's duties is to provide effective and efficient public services.  Licensing is a form of public service that still needs improvement.  Complaints from the general public and business practitioners are that the licensing process is convoluted, not transparent and prone to extortion.  One of the efforts to improve this is the application of the One Stop Integrated Service system.

 

 One Stop Integrated Service is a licensing process that is carried out in one place.  This can increase the rate of investment so that it can boost regional income.

 The purpose of this study is to describe the implementation efforts, supporting and inhibiting factors in the implementation of One Stop Services.  The method used in this is descriptive with a qualitative approach.

Keywords: one-stop service, license, region income 



Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)