IMPLEMENTASI PROGRAM RUMAH TIDAK LAYAK HUNI (RUTILAHU) DI KABUPATEN BANDUNG
Abstract
Permasalahan secara umum pelaksanaan program rumah tidak layak huni (Rutilahu) di Kab. Bandung yang ada pada saat ini adalah masih banyaknya rumah yang tidak layak huni belum menjadi rumah layak huni di Kabupaten Bandung. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Implementasi Kebijakan dari Van Meter Van Horn. Metode yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan, ada enam karakteristik primer yang menentukan Implementasi Program Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni di Kabupaten Bandung, yaitu 1) Ukuran dan Tujuan Kebijakan, 2) sumber daya, 3) Implementor, 4) Karakteristik Organisasi, 5) Lingkungan Sosial, Ekonomi, Budaya, dan Politik, 6) disposisi atau sikap. Program perbaikan Rutilahu berkaitan dengan bantuan stimulan memerlukan keterlibatan dan swadaya masyarakat, maka perlu di perkuat kapasitas Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) agar strategi/pelaksanaan program perbaikan Rumah Tidak Layak Huni menjadi lebih baik sesuai dengan harapan dan tujuan dari program Rutilahu.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anderson, James E, 1994, Public Policy Making, Second Edition, Houghton Miffilin Company, USA
Creswel, John. W. 1994. Research Design Qualitative & Quantitative Approaches. Sage Publication : New Delhi
Dunn, W. 2000. Pengantar Analisis Kebijakan Publik. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press, Jogjakarta.
Dwijowijoto, Riant Nugroho. 2004. Kebijakan Publik Formulasi, Implementasi dan Evaluasi. Jakarta : PT Elex Media Komputindo Kelompok Gramedia.
Edward III, George, C. 1980. Implementing Public Policy, Congressional Quarterly Inc, USA.#
Edward, G, and Sharkansky, I. 1978. The policy Predicament, San Fransisco: W.H. Freeman and company
Erwan Agus Purwanto dan Dyah Ratih Sulistyastuti, 2002. Implementasi Kebijakan Publik Konsep dan Aplikasinya di Indonesia, Gava Media.
Grindle, M. 1980. Politics and Policy implementation, in The Third World, New Jersey: Priceton University Press.
Islamy, M. Irfan. 2004. Prinsip-Prinsip Perumusan Kebijakan Negara. Jakarta : Bumi Aksara.
Nugroho, Riant. 2004. Kebijakan Publik Formulasi, Implementasi dan Evaluasi. Cetakan ke-2. Jakarta: Elex Media Komputindo.
Rusli, Budiman. 2013. Kebijakan Publik, membangun pelayanan publik yang responsive. Bandung : Hakim Publishing.
Van Meter dan Van Horn. 1975. The Implementation Process: A Conceptual Framework, Administration and Society.
Peraturan-Peraturan :
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 2011 Tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman.
Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 46 Tahun 2015 Tentang Pedoman Program Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)