Kewirausahaan Sosial Feminisme Dalam Pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah di Desa Wisata Cikolelet Kabupaten Serang

Rahmawati Rahmawati, Hartuti Purnaweni, Hardi Warsono, Tri Yuniningsih

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pelaksanaan Social Entrepreneurship Feminisme dalam industri kreatif desa wisata yang selama ini masih didominasi oleh laki-laki (70,22%), sedangkan perempuan hanya 29,78%. Kewirausahaan sosial perempuan merupakan pendekatan yang menjelaskan bagaimana nilai-nilai feminisme diterapkan dalam proses penciptaan usaha untuk meningkatkan posisi perempuan dalam masyarakat. Dalam industri kreatif desa wisata, Social Entrepreneurship Feminisme bertujuan untuk menciptakan dampak positif yang lebih besar perempuan berkiprah dalam perekonomian global, terutama dalam industri kreatif pada desa wisata. Desa wisata Cikolelet mengembangkan alternatif atraksi wisata pada ekonomi kreatif dan UMKM ketika atraksi wisata alam terhenti akibat pandemi covid-19. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif deskriptif, sejalan dengan tujuan untuk mendeskripsikan pelaksanaan SEF pada desa wisata Cikolelet. Informan penelitian terdiri dari pelaku industri kreatif pada desa wisata, pemerintah desa wisata, kelompok sadar wisata dan pengunjung desa wisata. Kontribusi penelitian ini adalah tergambarkannya pelaksanaan Social Entrepreneurship Feminisme yang memberikan dampak tumbuhnya kembali aktivitas perekonomian dari sektor pariwisata di Desa wisata Cikolelet.


Keywords


Katdesa wisata ; kewirausahaan sosial perempuan; industri kreatif

Full Text:

PDF

References


Agustina,I., Ajis, M.N.B., Pradesa, H.A.(2021).Entrepreneur’s perceived risk and risk-taking behavior in the small-sized creative businesses of tourism sector during COVID-19 pandemic. JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi dan Manajemen, 18 (2), 187-209. http://dx.doi.org/10.31106/jema.v18i2.12563.

Agustina, I., & Pradesa, H.A. (2020). Gender Differences in Risk Taking Among Entrepreneurs : Case on Small Medium Enterprise in Malang: English. Warmadewa Management and Business Journal (WMBJ), 2(2), 63-72. https://doi.org/10.22225/wmbj.2.2.2020.63-72.

Azizi, A. P. A., & Widodo, A. (2021). Social Entrepreneurship dalam Pengembangan Eduwisata Kampung Gagot Desa Kutawuluh Kecamatan Purwanegara Kabupaten Banjarnegara. ICODEV: Indonesian Community Development Journal, 2(2), 97–109. https://doi.org/10.24090/icodev.v2i2.6337.

Cahyadi, S. S., & Reni Wijayanti. (2023). Analysis of Entrepreneurial Orientation at Employees of PT. Pertamina Patra Niaga - Bandung Retail Sales Area. Jurnal Ilmu Administrasi: Media Pengembangan Ilmu Dan Praktek Administrasi, 20(2), 191–197. https://doi.org/10.31113/jia.v20i2.975

Febrianti, W. , Rahman, A., Rahmawati, A., & Taufik, N. I. (2023). Model Penilaian Kinerja Keuangan PT XYZ . Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(5), 5596–5604. https://doi.org/10.37385/msej.v4i5.2843

Freund, D., & Maskivker, G. H. (2021). Women managers in tourism: Associations for building a sustainable world. Tourism Management Perspectives, 38(April), 100820. https://doi.org/10.1016/j.tmp.2021.100820.

Indarsyah, R., Rahman, A., Putrianti, S. D. ., & Taufik, N. I. . (2023). Model Strategi Pemasaran Kue Kering Lebaran Di UMKM Ranayya Kitchen Menggunakan Business Model Canvas (BMC) Dan Analisis Swot. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(6), 7471–7487. https://doi.org/10.37385/msej.v4i6.2790.

Jeong, E. B., & Yoo, H. (2022). A systematic literature review of women in social entrepreneurship. In Service Business (Vol. 16, Issue 4). Springer Berlin Heidelberg. https://doi.org/10.1007/s11628-022-00512-w

Jiang, Y., Jiang, Z., & Chen, Z. (2024). Women entrepreneurship in China: A bibliometric literature review and future research agenda. Journal of Business Research, 179(December 2022), 114688. https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2024.114688

Kemenparekraf. (2020). Statistik Ekonomi Kreatif 2020. https://kemenparekraf.go.id/publikasi-statistik-ekonomi-kreatif/statistik-ekonomi-kreatif-2020

Kurniawan, I., Asri, M.D., Fitriani, L., Priatna, R. (2023). Penguatan Kelembagaan Bumdes untuk Pembangunan Desa di Kecamatan Rancakalong. Setia Mengabdi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 4 (2), 73-83. https://doi.org/10.31113/setiamengabdi.v4i2.50

Kurniawan, I., Fitriani, L. (2021).Pengembangan Desa Wisata Dengan Pendekatan Klaster Di Kabupaten Bandung. Indonesian Journal of Economics, Entrepreneurship, and Innovation, 2 (2), 52 – 59. https://doi.org/10.31960/ijoeei.v2i2.1477

Mursalim, W., Ravenska, N., & Wijayanti, R. (2020). Penguatan pengusaha pemula berbasis teknologi jawa barat melalui pendampingan inkubator bisnis politeknik STIA LAN Bandung. SeTIA Mengabdi : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1–9.

Nikmatullah, H. R. ., Wijayanti, R., Kurniawan, I., & Purba, C. O. . (2023). Peranan Service Convenience dalam Meningkatkan Repurchase Intention dan Loyalitas Pelanggan di Bahagia Kopi. Management Studies and Entrepreneurship Journal (MSEJ), 4(6), 8018–8030. https://doi.org/10.37385/msej.v4i6.2655.

Rahmawati, A., & Darwis, R. S. (2023). Pemberdayaan Perempuan di Sektor Pariwisata dalam Perspektif Ekofeminisme. Pekerjaan Sosial, 22(1), 103–115. https://doi.org/10.31595/peksos.v22i1.760

Rahman, A., Nugroho, A.B.. Tindaon, S.S., Wijayanti, R. (2020). Advokasi Model Pemanfaatan E-commerce Untuk Peningkatan Daya Saing UMKM. SeTIA MENGABDI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1 (2), 63 – 69.

Saadati, N. (2022). Peran perempuan dalam berwirausaha menuju pengembangan industri ekonomi kreatif di Desa Wisata Menari Getasan Kabupaten Semarang. Journal of Economics Research and Policy Studies, 2(1), 37–49. https://doi.org/10.53088/jerps.v2i1.265

Santoso, M. E. (2023). Social Entrepreneurship Feminisme ASKOWANI- Gotong Royong KWT Mengembangkan Industri Kreatif di Lampung Tengah. SETARA : Jurnal Studi Gender Dan Anak, 5(1), 211–225. https://e-journal.metrouniv.ac.id/index.php/jsga/article/view/5463%0Ahttps://e-journal.metrouniv.ac.id/index.php/jsga/article/download/5463/3146

Setyadi, S., Moh, D., Budiarto, S., Bisnis, F. E., Sultan, U., Tirtayasa, A., Raya, J., Km, J., Serang Banten, P., Perencanaan, B., Daerah, P., Banten, P., Syeh, J., Al Bantani, N., & Serang Banten, P. (2020). Potensi Dan Prioritas Industri Kreatif Skala Mikro, Kecil Dan Menengah Di Provinsi Banten Potential and Priority Micro, Small and Medium Scale Creative Industries in Banten Province. Jurnal Kebijakan Pembangunan Daerah, 4(1), 118–128.

Tindaon, S.S. (2023).Edukasi dan Pelatihan Dasar Berinvestasi di Pasar Modal Bagi Pelaku Usaha Kecil Menengah Agro Garut. Martabe: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Vol Pp. 3330 – 3338.

Tindaon, S.S., Asty, W.D. (2023). Marketing Mix Strategy to Increase the Product Sales at Flaleeka Creative Industry. Journal of Advanced Management Science Vol. 11, No. 3, pp. 91 – 98.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)