Komunikasi Pembangunan dalam Implementasi Program Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak di Kabupaten Cirebon

Rostiena Pasciana, R. Ismira Febrina, Ieke Sartika Iriany, Lia Juliasih, Mila Karmila

Abstract


Pemerintah Indonesia menghadapi tantangan besar dalam menangani masalah perlindungan perempuan dan anak, sebagaimana terbukti dari meningkatnya kasus kekerasan yang tercatat oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis komunikasi pembangunan dalam mewujudkan Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA) di Kabupaten Cirebon. Dengan menggunakan metode kualitatif dan pendekatan studi kasus, hasil penelitian menunjukkan bahwa program DRPPA telah diimplementasikan melalui berbagai kegiatan pemberdayaan dan perlindungan perempuan serta anak. Program ini menjadi strategi percepatan pencapaian pembangunan berkelanjutan di desa, didukung oleh kepemimpinan, koordinasi, serta komunikasi yang efektif antara Kepala Desa/Kuwu dan para pemangku kepentingan terkait, dengan melibatkan Relawan SAPA sebagai garda terdepan. Namun demikian, evaluasi terhadap efektivitas pesan dan tindak lanjut tetap diperlukan untuk memastikan tercapainya tujuan program. Implementasi DRPPA akan terus dikembangkan berdasarkan evaluasi berkala. Selain itu, keberlanjutan program ini memerlukan komitmen dari berbagai pihak serta peningkatan kerja sama melalui pendekatan Pentahelix, terutama dari sektor swasta untuk memberikan kontribusi finansial, serta optimalisasi peran media dalam meningkatkan kesadaran dan membentuk opini positif di masyarakat.


Keywords


Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA); komunikasi pembangunan; pemberdayaan perempuan; perlindungan anak

Full Text:

PDF

References


Afandi, M.N., Anomsari, E.T., Novira, A. (2021). A Conceptual Model of Localizing the SDGs: Lesson Learned from the Local Development Plan and Practice in Indonesia. Review of International Geographical Education Online, 11 (8).

Ahmad, F., Taryono, O. (2021). Pengaruh Partisipasi Masyarakat terhadap Efektivitas Pembangunan Desa Majasari Kecamatan Sliyeg Kabupaten Indramayu. Jurnal Wacana Kinerja, 24 (2), 61 – 84. http://dx.doi.org/10.31845/jwk.v24i2.701

Annisya, N.M.O., Novira. A. (2023). Implementasi Program Keluarga Harapan (PKH) di Kelurahan Kampung Seraya Kecamatan Batu Ampar Kota Batam. Jurnal Wacana Kinerja: Kajian Praktis-Akademis Kinerja dan Administrasi Pelayanan Publik,26 (1), 29-50. http://dx.doi.org/10.31845/jwk.v26i1.810.

Ansori, A. N. Al. (2021). Bangun Indonesia dari Desa, KemenPPPA Kenalkan Program DRPPA - Page 4 - Health Liputan6. https://www.liputan6.com/health/read/4578049/bangun-indonesia-dari-desa-kemenpppa-kenalkan-program-drppa?page=4

Armawan, I. (2021). Strategi Komunikasi Pembangunan Masyarakat . Da’watuna: Journal of Communication and Islamic Broadcasting, 1(2), 84–95. https://doi.org/10.47467/dawatuna.v1i2.498

Budi, S. (2019). Komunikasi Bencana : Aspek Sistem ( Koordinasi , Informasi dan Kerjasama ). 1, 363–372.

Damayanti, A., Ramdani, D. F., Gedeona, H. T., & Mursalim, S. W. (2023). Strategi Mewujudkan Pembangunan Desa Mandiri (Studi Kasus pada Desa Bojongmalaka Kecamatan Baleendah Kabupaten Bandung). Konferensi Nasional Ilmu Administrasi 7.0, 7(1), 257–263.

Fatimah, N., Yusroh, M., & Musyarofah, A. (2023). Aktualisasi Program Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak sebagai Strategi Akselerasi Pencapaian SDGs Desa Bangorejo Kabupaten Banyuwangi. Mujtama’ Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 1–11.

Fitrah, E. (2024). Yuk, Dukung Pembangunan Desa yang Inklusif dan Berkelanjutan Melalui DRPPA – tatkala.

Ghofar. (2022). DPPKBP3A Pilih Dua Desa jadi Pilot Project DRPPA. https://fajarcirebon.com/dppkbp3a-pilih-dua-desa-jadi-pilot-project-drppa/

Iyoega, R. R. (2022). Komunikasi dalam Penyelesaian Konflik Lahan Pertanahan antara Masyarakat dengan Korporasi Properti Communication in Resolving Agriculture Land Conflict Between Community and Property Corporation. Vol 6, No, 480–484.

Iyoega, R. R., Trilestari, E. W., & Kirana, C. A. D. (2020). Collaborative Governance dalam Pembangunan Sektor Pertanian di Kabupaten Bandung. PERSPEKTIF, 9(1), 55–65. https://doi.org/10.31289/perspektif.v9i1.2864

Jdih.kemenpppa.go.id. (2021). Keputusan Menteri Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Republik Indonesia. Journal of Business Theory and Practice. http://www.theseus.fi/handle/10024/341553%0Ahttps://jptam.org/index.php/jptam/article/view/1958%0Ahttp://ejurnal.undana.ac.id/index.php/glory/article/view/4816%0Ahttps://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/23790/17211077 Tarita Syavira Alicia.pdf?

Josua, N. P. (2023). Urgensi Rekaman Kegiatan sebagai Keterbukaan Informasi Publik pada Program Pembangunan Pemerintah Berkelanjutan ( Sustainable Development Goals ) di Politeknik STIA LAN Jakarta The Urgency of Recording Activities as Public Information Disclosure in the Su. Vol 7, No, 222–226.

Juliasih, L., Kustiara, S. S., & Pasciana, R. (2023). Implementasi Kebijakan Program Bantuan Pangan Non Tunai Di Desa Karyasari Kecamatan Banyuresmi Kabupaten Garut. Sawala : Jurnal Administrasi Negara, 11(2), 353–363. https://doi.org/10.30656/sawala.v11i2.7752

Kurniawan, I., Asri, M.D., Fitriani, L., Priatna, R. (2023). Penguatan Kelembagaan Bumdes untuk Pembangunan Desa di Kecamatan Rancakalong. Setia Mengabdi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 4 (2), 73-83. https://doi.org/10.31113/setiamengabdi.v4i2.50

Naufal, M. (2004). 1.290 Kasus Kekerasan terhadap Perempuan & Anak Selama 2023.

Novira, A., Suherman, N.P. (2023). Penerapan Kebijakan Sistem Informasi Pemerintah Daerah pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Garut. Konferensi Nasional Ilmu Administrasi, 7 (1), pp. 170 – 175.

Nurparikha, D. A., Ramdani, E. M., Sudrajat, A. S., & Novira, A. (2023). Pemerataan pembangunan melalui kebijakan pemekaran wilayah. Jurnal Kebijakan Publik, 14(4), 407-413. http://dx.doi.org/10.31258/jkp.v14i4.8340

Puspaningrum, D., Aji, J. M. M., Subekti, S., & Fauziah, D. (2023). Komunikasi Pembangunan Dalam Program Desa Ramah Perempuan Dan Peduli Anak (Drppa) Dalam Upaya Pemberdayaan Perempuan Dan Anak. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian, 7(1), 255. https://doi.org/10.36841/integritas.v7i1.2948

Puspitasari, A. S., & Novira, A. (2022). Evaluation of Deconcentration Funds in the Regional Development Planning Agency (Bappeda) Central Java Province. Assets : Jurnal Ilmiah Ilmu Akuntansi, Keuangan Dan Pajak, 6(2), 108–118. https://doi.org/10.30741/assets.v6i2.879

Rangkuti, S.A., Kurniawan, I. (2022). Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Bandung Berdasarkan Survei Kepuasan Masyarakat. Jurnal Wacana Kinerja, 25 (2), 201-222. http://dx.doi.org/10.31845/jwk.v25i2.763

Rosalin, L. N., andayani, R., Wikantosa, B., Misiyah, & Zulminarni, N. (2021). 20230706143227_PANDUAN_FASILITASI_DESA_RAMAH_PEREM_231201_054232 (1).pdf.

Setiadi, H., Silitonga, M., & Sutrisno, E. (2023). The strategy of the election supervisory agency in the west java region in increasing community participatory supervision. DIA: Jurnal Administrasi Publik, 21(01), 109-122. https://doi.org/10.30996/dia.v21i01.7670

Simarmata, N.Y., Sutrisno, E. (2022).Strategi Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Melalui Prinsip Good Governance di Kantor Kecamatan Rawalumbu Kota Bekasi. Jurnal Pembangunan dan Administrasi Publik, Vol. 4, No. 2, 37 – 48.

Sumarwan, E., Kartika, T., Fitria, N., Axelfa Tri Aprilia, A., & Nurwan Indriani, A. (2024). Instagram Sebagai Media Komunikasi Pembangunan Pemerintah: Studi Pemenang Penghargaan Pembangunan Daerah Tahun 2022 Instagram as Government Development Communication Media: A Study of the 2022 Regional Development Award Winners. Jurnal Komunikasi Pembangunan, 21(02), 2023–2124. https://doi.org/10.46937/21202350795


Refbacks

  • There are currently no refbacks.



@2017-2024
Jl. Hayam Wuruk No. 34-38 Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung
Powered by OJS (Open Jounal Systems)